Lowongan Kerja PT Pos Indonesia (Persero) Januari 2025

Lowongan Kerja PT Pos Indonesia (Persero) Januari 2025 - PT Pos Indonesia (Persero) merupakan perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak dibidang layanan pos di Indonesia. Saat ini bentuk badan usaha Pos Indonesia merupakan Perseroan Terbatas dan sering disebut dengan PT. Pos Indonesia.

PT Pos Indonesia (Persero) (berbisnis dengan nama dagang POS IND Logistik Indonesia, disingkat POS IND adalah sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang terutama menyediakan layanan pos. Untuk mendukung kegiatan bisnisnya, hingga akhir tahun 2021, perusahaan ini memiliki 6 unit kantor regional, 42 unit kantor cabang utama, dan 168 unit kantor cabang yang tersebar di seantero Indonesia.

Saat ini PT Pos Indonesia (Persero) kami membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Januari 2025. Berikut kami informasikan terkait posisi, persyaratan dan berkas lamaran yang dibutuhkan dalam mengajukan lowongan kerja tersebut. PT Pos Indonesia (Persero) tidak bekerjasama dengan travel agent manapun selama proses penerimaan karyawan. Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan dari pihak PT Pos Indonesia (Persero) jika ada indikasi yang mencurigakan dengan meminta transfer sejumlah uang dan iming-iming untuk dijanjikan lulus dalam proses seleksi.


Lowongan Kerja PT Pos Indonesia (Persero) Terbaru 2025

MANAGEMENT TRAINEE
Kualifikasi Kandidat yang Dibutuhkan
  • Warga Negara Indonesia (WNI) yang berdomisili dan alumni universitas dari Kalimantan, Sulawesi, Kepulauan Maluku dan Papua.
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Diutamakan telah memiliki pengalaman kerja
  • IPK Min. 3.00 (tiga koma nol) dalam skala 4.00 
  • Memiliki skor TOEFL minimal 400 poin.
  • Usia pada tanggal 1 November 2024 tidak lebih dari 30 tahun.
  • Latar belakang pendidikan minimal Diploma III dari Perguruan Tinggi, khususnya bagi lulusan tahun 2022, 2023, atau 2024 di wilayah Kalimantan, Sulawesi, Kepulauan Maluku, dan Papua.
  • Bersedia ditempatkan di unit kerja PT Pos Indonesia (Persero) di seluruh wilayah kerja Regional VI yang meliputi wilayah Kalimantan, Sulawesi, Kepulauan Maluku, dan Papua.

Deskripsi pekerjaan
  • Membuat rencana kerja unit harian, mingguan, bulanan, dan tahunan dalam lingkup tanggung jawabnya.
  • Mengorganisasikan pelaksanaan pekerjaan dalam lingkup tanggung jawabnya.
  • Melakukan koordinasi dengan pihak internal dan eksternal terkait pelaksanaan pekerjaan dalam lingkup tanggung jawabnya.
  • Melakukan pemeriksaan, pengendalian, dan pengawasan pelaksanaan pekerjaan dalam lingkup tanggung jawabnya.


Bagi yang berminat dan tertarik dengan lowongan kerja PT Pos Indonesia (Persero) tersebut silahkan daftarkan diri anda secara online langsung klik pada tombol daftar di bawah ini :


Hari/ Tanggal Terbit : Minggu 5 Januari 2025
Sumber Informasi : Situs PT Pos Indonesia (Persero)
Metode Informasi : Ketik Ulang (Re-Type)

Batas Lamaran : 8 Januari 2025
PERHATIAN : Silahkan gabung Grup Telegram Padang Jobs klik link https://t.me/padangjobs jangan lupa nyalakan notifikasi untuk mengikuti update informasi lowongan kerja terbaru setiap harinya. Seluruh tahapan seleksi dalam proses penerimaan karyawan tidak dipungut biaya apapun HATI-HATI terhadap penipuan.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel